Senin, 17 Januari 2011

Menambah Kolom Pada Template Baru

Menambah Kolom Pada Template Baru


Karena banyaknya pertanyaan seputar bagaimana cara menambah kolom pada blog, akhirnya saya meluangkan waktu untuk menulis artikel ini. Sebenarnya untuk menambah sebuah kolom baru bukanlah sebuah hal yang terlalu sulit, akan tetapi tetap saja perlu sedikit pengetahuan untuk melakukannya.

Pada kesempatan kali ini saya tidak akan menerangkan bagaimana cara membuat kolom dengan bantuan gambar, akan tetapi seperti biasa saya akan menggunakan template Minima yang merupakan template resmi yang di sediakan blogger yang notabene tidak menggunakan gambar.


Jika mengacu kepada standarisasi dari template blogger, maka sebuah template akan mempunyai tiga elemen penting, yaitu :
• Elemen Header
• Elemen Outer
• Elemen Footer


Untuk elemen Outer di bagi kembali menjadi :
• Elemen main, elemen main ini adalah elemen tempat kita menyimpan posting, jadi apabila kita memposting sebuah artikel maka akan masuk dan di tampilkan pada elemen ini
• Elemen Sidebar, elemen sidebar ini adalah merupakan elemen untuk menyimpan berbagai blog tools ataupun aksesori yang kita inginkan untuk mempercantik blog.


Akibat ketidak puasan dari sidebar yang hanya satu buah, maka jika kita menginginkan adanya sidebar tambahan maka kita tentu saja harus menambahnya sendiri, agar sedikit jelas maka akan saya perlihatkan kode template asli dari template minima (template baru/XML)

0 komentar:

Posting Komentar

 
Powered by Blogger | Tested by Blogger Templates | Best Credit Cards